Kabar BUMN

Dinas ESDM Apresiasi Kolaborasi PLN dan SMKN 3 Mataram Hadirkan Bengkel Konversi Bersertifikat Pertama di NTB

×

Dinas ESDM Apresiasi Kolaborasi PLN dan SMKN 3 Mataram Hadirkan Bengkel Konversi Bersertifikat Pertama di NTB

Sebarkan artikel ini
Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi NTB, Sahdan, mengapresiasi kolaborasi dan sinergisitas PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) bersama SMKN 3 Mataram dalam menghadirkan bengkel konversi bersertifikat pertama di NTB. Foto : Dok PLN

“Kami selalu menyampaikan ‘No Emisi Yes Konversi’. Ini adalah jargon yang kita terus suarakan. Apalagi pemerintah memberikan subsidi terhadap konversi. Artinya ada bantuan pemerintah supaya masyarakat mau mengkonversi,” kata Sahdan.

Kehadiran PT PLN (Persero) UIP Nusra juga, kata Sahdan, merupakan intervensi krusial dalam kelahiran ekosistem EV. PLN menempati peran vital dalam melahirkan SDM yang kompeten serta peralatan yang memadai dalam perakitan konversi.

“Sedikit demi sedikit kita akan menjamah ke (sekolah) yang lebih luas. Semoga program kerja sama PLN dengan SMK 3 Mataram ini bisa dilaksanakan dengan baik dan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat luas,” ujar Sahdan.

</p

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group