KesehatanNasional

Penyebaran Cacar Monyet Meningkat di Ibukota: Tantangan Baru bagi Otoritas Kesehatan Jakarta

×

Penyebaran Cacar Monyet Meningkat di Ibukota: Tantangan Baru bagi Otoritas Kesehatan Jakarta

Sebarkan artikel ini
Virus cacar monyet yang saat ini sedang mengalami kenaikan ( Foto : Pinterst )

Info1News.com – Kasus cacar monyet di Indonesia menunjukan kenaikan.  Pada 25, Oktober 2023 Kementerian Kesehatan sudah melaporkan 14  kasus terkonfirmasi.

Bahkan, sejumlah epidemiolog, atau ahli dalam bidang investigasi pola dan penyebaran suatu penyakit, memprediksi jumlah pasien terkonfirmasi cacar monyet bisa tembus 3.600 kasus hingga akhir tahun ini.

Cacar monyet dapat menyebar dari hewan ke manusia melalui gigitan atau cakaran hewan yang terinfeksi, ketika menangani atau memproses hewan buruan, atau melalui penggunaan produk yang terbuat dari hewan yang terinfeksi.

</p

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group