Siapa Sangkah Beberapa Rempah Dapur Ini Dapat Meredahkan Asam Lambung. Yuk Simak !
Sebarkan artikel ini
Asam lambung merupakan satu diantara beberapa jenis penyakit. Penyakit ini tentu saja menganggu aktifitas sehari-hari. ( Pinterest)
2. Jahe
Jahe merupakan salah satu rempah yang para ahli klaim dapat meredakan asam lambung dan mual. Jika kamu telah berkonsultasi dengan dokter dan ia mengatakan aman, pertimbahkan untuk menambahkan jahe parut atau potong dadu ke resep makananmu.
Selain itu, kamu juga dapat membuat teh jahe untuk meredakan asam lambung yang naik. Untuk membuat teh jahe, rendam akar jahe mentah, akar jahe kering, atau kantong teh jahe dalam air mendidih.
Namun, pastikan untuk mengonsumsi jahe dalam jumlah yang sesuai. Sebab, penggunaan jahe dalam dosis besar sebenarnya dapat menyebabkan mulas atau masalah lain.