Selain buah-buahan dan sumber protein lainya. Sayuran berwarna hijau seperti bayam juga mampu menaikan mood, dimana dalam sayur bayam terkandung sumber vitamin A, asam volat, vitamin B6 yang merupakan nutrisi yang baik bagi kesehatan otak.
Kesehatan otak tentu saja akan memberi pengaruh yang kuat dan tentunya akan membantu menyimbangi suasana hati sehingga dapat menaikan mood. Tidak sulit untuk mendapatkan sayur bayam, karena tanaman ini sangat subur dan bertumbuh dengan cepat sehingga sangat mustahil jika langkah untuk ditemukan.