Serba-Serbi

Tak Terima Ibunya Dibentak Gegara Uang Pesta, Seorang Pria Batalkan Pernikahan

×

Tak Terima Ibunya Dibentak Gegara Uang Pesta, Seorang Pria Batalkan Pernikahan

Sebarkan artikel ini

Ruteng, Info1news.com – Kisah tentang gagal melaksanakan pernikahan sehari menjelang hari H itu jarang terjadi. Apalagi kegagalan tersebut dipicu karena pihak mempelai perempuan membentak ibu kandung mempelai laki-laki.

Seperti yang dilakukan oleh seorang pria bernama Anjas yang membatalkan pernikahannya dengan seorang perempuan berinisial DN, pada H-1.

Sedianya Anjas dan DN melaksanakan acara pernikahan pada 18 Desember 2022 lalu. Namun Anjas putuskan untuk membatalkan pernikahan tersebut pada 17 Desember malam.

Anjas tidak menerima sikap keluarga mempelai perempuan yang membentak ibunya, gegara uang pesta nikah yang tidak sesuai permintaan.

Itulah kisah Anjas, pengantin pria asal Palembang, Sumatra Selatan (Sumsel).

Calon isteri Anjas yaitu DN merupakan warga Desa Belambangan, Kecamatan Buay Runjang, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan.

Dikutip dari Kompas TV edisi Senin (26/12/2022), kronologi kejadian seperti ini:

Beberapa hari sebelum pernikahan Anjas dengan DN, pihak keluarga calon mempelai perempuan meminta uang tambahan sebesar Rp6,7 juta yang disebut untuk menutupi kekurangan biaya pernikahan.

Permintaan tersebut disanggupi Anjas, namun ia hanya mampu memberi Rp6 juta.

Sedangkan sebelumnya, Anjas mengaku telah memberikan uang sebesar Rp35 juta dan emas sekitar 13 gram sebagai mahar saat lamaran yang digelar pada November 2022.

Uang tersebutpun diserahkan ke pihak perempuan. Anjas pun dalam hatinya berseri-seri karena bakal menjadi raja sehari.

</p

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group