Kesehatan

Yuk Simak ! 3 Peranan Penting Asam Folat Bagi Kesehatan Ibu Hamil dan Calon Bayi

×

Yuk Simak ! 3 Peranan Penting Asam Folat Bagi Kesehatan Ibu Hamil dan Calon Bayi

Sebarkan artikel ini
Manfaat asam folat, bagi kesehatan ibu dan calon bayi ( Foto : Pinterest )

Info1News.com – Asam Folat , atau dikenal sebagai vitamin B9, yang memiliki manfaat yang sangat penting bagi kesehatan tubuh, terutama bagi para calon ibu, dan bayi dalam kandungan.

Kandungan folat memiliki peran  dalam sintesis DNA, pembentukan sel darah merah, dan fungsi sistem saraf. 

Sehingga sangat dianjurkan untuk dikomsumsi oleh calon ibu, selama masa kehamilan. 

Kandungan folat dapat  ditemukan secara alami dalam makanan seperti sayuran hijau (seperti bayam dan brokoli), kacang-kacangan, buah-buahan (seperti jeruk dan pisang), daging, dan produk gandum utuh.

Adapun asam folat dapat ditemui dalam bentuk suplemen vitamin B kompleks atau sebagai suplemen tunggal.

Selain memiliki peran dalam sintesisi DNA, apa saja manfaat lain dari mengkomsumsi asam folat, bagi kandungan ?

Berikut  beberapa manfaat yang telah dirangkum oleh media ini, pada beberapa sumber :

</p

 

 

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Toe Manga Seng Koe By. Swara Net Group